Daftar Isi
Ketimbang mobil, jelas sepeda motor masih sangat mendominasi di jalan Indonesia. Ini juga yang membuat dealer motor lebih banyak ketimbang dealer mobil.
Hal ini pula yang membuat potensi pekerjaan lebih banyak di bengkel motor baik bengkel kecil atau pun besar.
Tetapi setelah lulus, kerja bisa dimana saja, bahkan antara jurusan sekolah dan tempat kerja kerap tidak sejalan.
Ini tidak lain karena unsur kebutuhan dan juga terbatasnya lapangan pekerjaan.
Secara potensi, jelas lowongan kerja di bengkel motor cenderung lebih banyak. Tetapi soal besaran gaji, sepertinya bengkel mobil lebih unggul.
Visited 38 times, 1 visit(s) today